Kuasa Sistem dalam Bisnis
Sebuah bisnis dibangun untuk menciptakan profit, setelah profit terbentuk ada daya dari perusahaan untuk survive.
Ada sebagian anak muda yang membangun usaha hanya untuk pengakuan diri, bahwa dia bisa menjadi owner bisnis, atau foundher sebuah perusahaan.
Semua orang bisa bikin perusahaan, tapi tidak semua orang mampu mengelola usaha dengan benar, salah satu cara agar kita bisa memiliki usaha yang mudah dikelola dan bisa bertumbuh. karena semakin besar bisnis tanpa sistem, maka akan semakin membuat kita kerepotan.
InsyaAllah kita akan jabarkan dalam video di atas, 5 pondasi sistem yang perlu kita ketahui sebagai pelaku usaha. Pondasi pertama adalah Finance, yang kedua adalah Promision, yang ketiga adalah SDM, yang ke empat adalah Daily Operational, yang ke lima adalah Stok.
Semoga bermanfaat, untuk masukan silakan komen agar kami bisa berbenah lebih baik lagi
0
Cool Number
Kuasa Sistem
- Finansial
- Promosion
- SDM
- Daily Operational
- Stok
- Uang
- Kualitas
- Patner
- Legalitas
- Riset